Tag Archives: Prinsip Akuntansi

Saldo Normal Akun / Perkiraan Akuntansi

Saldo Normal Akun / Perkiraan Akuntansi.  Saat ini kita coba membahas tetang saldo normal atau posisi saldo sebuah akun. Maksud posisi adalah Kondisi Debet Kredit sebuah akun. Tetapi sebelumnya kita harus melakukan pembagian dan pengelompokan atas akun-akun dalam sebuah siklus akuntansi perusahaan. Akun / Perkiraan adalah suatu pos tersendiri yang berdiri sendiri dan memberikan informasi… Read More »

Sifat / Prinsip Utama Seorang Akuntan

Sifat / Prinsip Utama Akuntan.  Semua orang memiliki sebuah prinsip yang melekat pada dirinya. Sebagaimana profesi seorang akuntan juga ada sifat atau sebuah prinsip yang harus menjadi pegangan selama menjadi seorang akuntan. Karena ketika prinsip ini dilanggar maka profesionalisme seorang akuntan harus di pertanyakan. Lalu apa saja Sifat / Prinsip Utama Akuntan ? Sifat /… Read More »

Pengertian Akuntansi Kreatif

Akuntansi Kreatif.  Istilah ini menjadi sebuah topik yang kita angkat pada kesempatan kali ini. Entah mengapa akuntansi Kreatif atau creative accounting terlintas dalam benak saya. Dan hal ini terkesan menjadi sebuah bahasa yang bernilai negative. Mari kita bahas tetang Akuntasni kreatif. Pengertian Akuntansi Kreatif. Banyak yang mengatakan bahwa akuntansi kreatif adalah sebuah kegiatan memanipulasi laporan… Read More »

Prinsip Pendapatan

Prinsip Pendapatan.  Prinsip pendapatan adalah prinsip dalam menentukan dan mengukur suatu pendapatan hingga bisa di sebut sebagai pendapatan. Namun perlu untuk kita mengetahui terlebih dahulu tentang pengertian dari pedapatan itu sendiri. Pengertian pendapatan adalah segala uang tunai yang di terima oleh perusahaan dari aktivitasnya yang biasanya di dapatkan dari penjualan barang atau jasa kepada konsumen… Read More »

Pengertian Akuntansi Sektor Publik

Akuntansi Sektor publik memiliki pengertian yaitu  suatu entitas yang aktifitasnya berhubungan dengan usaha untuk menghasilkan barang dan pelayanan publik, dalam rangka memenuhi kebutuhan hak publik. Hal terwujudnya akuntansi sektor Publik di karenakan adanya sebuah tuntutan akuntabilitas Publik seperti dalam system penyusunan anggaran sektor publik yang di tuntut adanya transparansi dan responsibility publik. Adapun tujuan dari… Read More »

Dasar Riset Empiris Akuntansi

Dasar Riset Empiris Akuntansi. Riset biasa juga di sebut sebagai penelitian yang mana setiap ilmu itu memiliki sebuah penelitian atas formula yang di jalankan. Dalam meneliti atau riset itu di butuhkan sebuah dasar penelitian termasuk dalam ilmu akuntansi. Dan sejalan dengan perkembangan jaman, penelitian akan akuntansi terjadi pergeseran arah yang mana penelitian akuntansi sejak tahun… Read More »

Prinsip Dasar Akuntansi

Prinsip Dasar Akuntansi. Prinsip Dasar Akuntansi merupakan sebuah prinsip dalam melakukan pencatatan atau pembukuan transaksi keuangan dalam sebuah perusahaan. Atau dengan kata lain Prinsip dasar akuntansi adalah sifat yang mendasari akuntansi dan seluruh laporan keuangan Sebagaimana di ketahui bahwa Prinsip dasar akuntansi (principles of accounting) ada 4 yaitu  : 1. Prinsip Biaya Historis (Historical Cost… Read More »